Evaluasi Kinerja RSUD KiSA Kota Depok RSUD KiSA Kota Depok mengadakan evaluasi kinerja 2024 dan perencanaan kerja tahun 2025 di aula Gedung BD RSUD KiSA, Kamis (23/1/2025). Evaluasi ini dilakukan untuk memajukan pelayanan kepada masyarakat. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh…
RSUD Khidmat Sehat Afiat (KiSA) Kota Depok kembali meraih Lulus Akreditasi Paripurna. Penghargaan ini diperoleh setelah melalui proses panjang ditengah-tengah pandemic Covid-19. Lembaga Akreditasi Rumah Sakit Damar Husada Paripurna (LARS DHP) menyerahkan Sertifikat Akreditasi Rumah Sakit. Sertifikat dengan Nomor :…